Salah satu gencarnya rotasi mutasi ini, kata Adang, untuk mempertahankan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BKP) Jawa Barat dalam laporan keuangan TA 2015.

Salah satu pejabat ‘empuk’ yang terkena rotasi mutasi kali ini adala Kepala UPT Tata Bangunan Cibinong, Iryanto. Jabatan yang telah dipikulnya lebih dari lima tahun terakhir itu harus dilepas dan kini ia masuk ke Lingkungan Dinas Tata Ban­gunan dan Pemukiman (DTBP) sebagai Kepala Seksi Teknik Jasa Kontruksi pada Bidang Jasa Kon­struksi DTBP.

BACA JUGA :  Halbil IPHI Kota Bogor, Atang Trisnanto Harap Anggota jadi Pelopor di Wilayah

“Saya siap kok untuk di­tempatkan dimana saja. Na­manya juga bawahan, wajib harus mengikuti kebijakan-ke­bijakan pimpinan,” katanya.

(Rishad Noviansyah)

Halaman:
« 1 2 » Semua
============================================================
============================================================
============================================================