“Tamu yang berdatangan ke rumah saya itu hanya untuk kepentingan konsultasi biasa. Karena saya sebagai pecinta budaya dan sejarah, salah satunya tokoh proklamator Ir. Soekarno, Presiden pertama Republik Indonesia,” tegas Abah sapaan akrab SB.

Aktivitas di sini, sambung SB sama sekali tidak ada kaitannya dengan yang di Banten. Meski banyak orang-orang datang ke rumah yang menurut pengakuan dirinya hanya sebatas komunitas.

“Ada yang dari luar Bogor, Cirebon juga ada, jadi intinya komunitas lah,” tandasnya.

BACA JUGA :  Sarapan dengan Pancake Pisang Sirup Maple yang Enak dan Simple

Untuk diketahui, Polres Pandeglang mengamankan 16 orang yang terdiri dari pria dan wanita dewasa serta anak-anak saat melakukan ritual aliran yang diduga sesat.

Ritual aliran sesat bernama Hakekok itu dilakukan di penampuangan air PT GAL, di tengah perkebunan kelapa sawit di Desa Karangbolong, pada pukul 10.00 WIB, Kamis (11/3/2021) lalu.

Dikutip dari kompas.com, Wakapolres Pandeglang Kompol Riky Crisma Wardana menyebut terdapat 16 orang yang diamankan. Terdiri dari lima perempuan dewasa, delapan laki-laki serta tiga anak-anak di bawah umur.

BACA JUGA :  Enak dan Menyehatkan Tubuh, Ini Dia 5 Manfaat Konsumsi Sarang Burung Walet

Baca Juga : Polisi Temukan Atribut FPI Saat Penggeledahan Rumah Terduga Teroris di Condet

Baca Juga : Atribut FPI Jadi Barang Bukti Pengacara HRS FPI Sudah Bubar

“Dalam pemeriksaan petugas kepolisian, para peserta ritual mengakui mereka melakukan ritual aliran yang disebut dengan ajaran Hakekok,” ucap Riky. (net/B. Supriyadi)

Halaman:
« 1 2 » Semua
============================================================
============================================================
============================================================