27 Hektare Padi di Kabupaten Bogor Gagal Panen, Bupati Sarankan Warganya Konsumsi Pangan B2SA

“Kami sudah menaikkan kapasitas produksi air, lalu membagikan kepada masyarakat untuk keperluan rumah tangga maupun keperluan bidang pertanian. Langkah ini masif, tetapi baru bisa maksimal untuk kebutuhan rumah tangga,” papar Iwan.

BACA JUGA :  Jadwal SIM Keliling Kabupaten Bogor, Rabu 15 Mei 2024

Dalam situasi ini, ia berharap agar wacana soal impor beras dari negeri tirai bambu China dapat segera dilakukan untuk menghadapi krisis pangan beras akibat kekeringan.

“Semoga rencana import beras dari negara sahabat bisa terwujud, hingga kebutuhan akan beras bisa terpenuhi, minimal hingga akhir Tahun 2023” tutupnya.***

BACA JUGA :  Sekda Kota Bogor, Syarifah Sofiah Hadiri Reform Knowledge Sharing

Penulis : Mutia Dheza Cantika

Follow dan Baca Artikel lainnya di Google News

 

Halaman:
« ‹ 1 2 » Semua
============================================================
============================================================
============================================================