BOGOR-TODAY.COM, BOGOR – Pengawas Pengerjaan Padat Karya dari Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Pelaksana Jalan Nasional (PJN) Wilayah 5 Jawa Barat terjukan pasukan orennya guna mengatasi permasalahan drainase di Jalan Raya Kalong 1 Leuwisadeng, Kabupaten Bogor yang kerap banjir ketika hujan turun.

BACA JUGA :  Pemuda di Brebes Tewas Tenggelam di Sungai Nipon, Diduga Tak Bisa Berenang

Kepala Pekerja, Sutarya mengatakan, sekitar ruas Jalan Raya Kalong 1 Lewisadeng yang kerap banjir ketika hujan turun dengan intensitas yang tinggi memang belum sempat dibersihkan, lantaran mengerjakan ditempat lain yang sesuai jadwal.

BACA JUGA :  Disambangi Partai Golkar, PPP Ingin Bergandeng Tangan Saat Pemilihan Bupati Bogor 2024

“Kami bersihkan meski belum dijadwalkan, karena area jalan ini yang sekarang diprioritaskan sesuai instruksi pengawas, ditambah kemarin juga sempat libur panjang makanya hari ini dibersihkan,” ujar Sutarya, Selasa (17/5/2022).

============================================================
============================================================
============================================================