harga mie instan
Mie Instant. Foto : Freepik.com

BOGOR-TODAY.COM Mie instan merupakan salah satu makanan yang praktis dan digandrungi banyak orang.

Selain praktis, harganya yang relatif murah juga menjadi pilihan makanan akhir bulan. Di Indonesia sendiri, merek mie instan yang terkenal adalah Indomie. Harganya yang ekonomis berkisar Rp 3000-Rp 5000 rupiah saja dari semua jenisnya.

BACA JUGA :  Polisi di Ponorogo Sita 9 Motor saat Razia Balap Liar dan Knalpot Brong

Produk yang sudah ada sejak tahun 1972 ini dan menjadi pelopor mie instan ini telah menjadi mie instan favorit di 100 lebih negara di dunia, seperti AS, Australia, Kanada, seluruh negara Asia, Eropa, Afrika, dan Timur Tengah.

============================================================
============================================================
============================================================