Kebakaran Hanguskan Bangunan SD Negeri di Madina saat Jelang Sahur

“Lokasi itu kan Lubuk Kapundung, ke lokasi sana itu kita nyeberang itu naik perahu mesin gitu sekitar 4-6 jam. Memang apa kita nggak menjangkau ke wilayah situ, mobil nggak bisa ke situ karena nggak ada jalur darat,” jelasnya.

Berdasarkan informasi yang diterima Yuri, terdapat 4 ruangan yang terbakar. Namun belum diketahui apakah ruangan belajar atau tidak yang terbakar.

BACA JUGA :  Penemuan Mayat Nenek Tanpa Busana di Pinggir Jalan, Gegerkan Warga Sergai

“Kalau kita konfirmasi tadi pagi itu (yang terbakar) gedung inti, sekitar 4 ruangan. Tapi belum jelas apakah itu ruangan kelas atau gimana,” ucapnya.

Tidak ada korban jiwa dalam kebakaran tersebut. Terkait dengan penyebab kebakaran juga hingga saat ini masih di didalami.

BACA JUGA :  Lombok Barat NTB Diguncang Gempa Terkini M5,2, Tak Berpotensi Tsunami

“Diinformasikan ke kita nggak ada (korban jiwa). Penyebabnya masih pendalaman,” tutupnya.(NET*)

Follow dan Baca Artikel lainnya di Google News

Halaman:
« 1 2 » Semua
============================================================
============================================================
============================================================